Minggu, 03 Mei 2015

2. Al halqu

adalah huruf-huruf yang keluar dari tenggorokan. huruf-huruf yang keluar dari tenggorokan dibagi menjadi 3, yaitu:

1. Aqshol Halqi (tenggorokan bagian bawah)


sifat-sifat huruf hamzah ( ء ) :
1. Jahrun   : tampak/terang
2. Infitahahun   : terbuka
3. Syiddatun   : keras/kuat
4. Istifaalun   : turun/kebawah
5. Ishmaatun   : menahan/diam

Sifat-sifat huruf Ha :
1. Hamsun   : tidak jelas/samar-samar
2. Rikhwatun   : lunak
3. Istifaalun   : turun/kebawah
4. Infitaahun   : terbuka
5. Ishmaatun   : menahan/diam

lanjut ke huruf halqi berikutnya ...



Tidak ada komentar:

Posting Komentar